Podcanimasi, singkatan dari Podcast Animasi, adalah salah satu program Animasi Club berupa streaming (live/rekaman) audio/video yang membahas seputar dunia animasi dan hiruk-pikuknya. Menyuguhkan obrolan santai berupa wawancara tokoh/pelaku animasi, akademisi, mahasiswa, hobbies, dan semua orang terkait dunia animasi khususnya.
Podcanimasi ini dipandu oleh Tivani Anggia sebagai Host (tuan rumah) bersama kawan-kawan komunitas. Diluncurkan 2 kali dalam sebulan, setiap hari sabtu malam, dan bisa didengarkan setiap saat melalui website ini.
Stay tune #AnimaClubbers